Jumat, 10 Juli 2009

SEKELUMIT AL-HIKMAH

AL-HIKMAH berasal dari kata HAKAMA-YAHKUMU_HIKMATAN, sedang kalau kata jama'nya AL HIKMAH kurang lebihnya berarti: Ilmu pengetahuan, kebenaran, keadilan, kebijaksanaan, filsafat, perkataan yang sesuai, benar dan penuh kebaikan.

Lebih luas lagi bisa kita jabarkan bahwa ilmu al hikmah adalah ilmu yang hak, benar, yang diambil dari hikmah asma allah al’zhom, hikmah ayat-ayat al-quran dan doa-doa yang mustajab untuk mencapai keselamatan, kesejahteraan, kebahagiaan zhohir dan batin dunia akhirat dengan cara mendekatkan diri kepada allah swt, taqarrub ilallah.

Dengan ilmu alhikmah ini diharapkan menjadi kunci masuk dalam mencapai tahapan Takhalli (pembersihan hati), Tahalli (mengisi hati dengan mengingat Allah) dan Tajalli (Datangnya kebahagiaan karena ridho Allah). Dengan demikian siapapun pengamal (ikhwan) Al-Hikmah diharapkan dapat mencapai tataran sebagai insan kamil (manusia yang sempurna).

7 komentar:

  1. setelah abah syaki dan putra abah romli tiada,banyak sekali bermunculan perguruan yg mengatas nama kan alhikmah.dan juga banyak sekali para perawat alhikmah yg tidak sejalan dengan kaidah2 islam dan alhikmah itu sendiri.
    insya allah dengan amanah yg di sampaikan abah syaki kpd putra nya abah romli,dan di terus kan kpd kakanda saya kh.edi sutisna.insya allah kita akan mendapat kan apa yg semua orang itu ALHIKMAH.dan insya allah sanad nya jelas.semoga bermanfaat buat ikhwan dan pembina seluruh nya.amin.

    BalasHapus
  2. alhamdulillah...kita majukan Al-Hikmah kembali

    BalasHapus
  3. assalamualaikum ya akhi,
    ana dari malaysia,sudah menjadi murid al hikmah dari tahun 1982 hingga kini,alhamdulillah sekiranya ada sahabat disana yang dapat dihubungi serta menjalin siratul rahim adalah lebih afdhal.Wassalam.
    Habib Shamsudin Al aydrus

    BalasHapus
    Balasan
    1. wa alaikum salam pak habib,, salam bahagia selalu semoga kita semua tetap dalam lindungan allah swt dan salam kenal dari Syamsir Bin Rasidi dari tanjung balai karimun Riau....

      Hapus
  4. insya allah ada daftar pembina yg di malaysia...? nanti saya cek dulu...? add fb saya ajj...? ini email nya...? fadlibma@gmail.com

    BalasHapus
  5. apakah abah romli itu yg tinggal menetap di singapura dan meninggal sekitar 6thun yg lalu tolong balas ke email saya

    BalasHapus
  6. dan yang di maksud abah syaki itu adalah abah misbah abu bakar

    BalasHapus